ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU BERSALIN
NY. R
UMUR 25 TAHUN G1 P0 A0 USIA KEHAMILAN 39+5 MINGGU
DI BPM WATI SUBAGIO,
Amd.Keb
MADUREJO,
PRAMBANAN, SLEMAN
No.
Register : 333/12/2012
Tanggal/Jam
Masuk : 01-05-2014/ 15.00 WIB
Tempat : Ruang Periksa
I.
PENGKAJIAN DATA
Tanggal:01-05-2014 Jam15.00WIB Oleh: bidan
A.
DATA SUBYEKTIF
1.
Identitas
Ibu Suami
Nama :
Ny. R Tn. D
Umur :
25 tahun 27
tahun
Agama : Islam Islam
Suku/Bangsa : dayak/Indonesia kutai/Indonesia
Pendidikan : D3 S1
Pekerjaan : IRT PNS
Alamat : jl. Laksda adisucipto jl.
Laksda adisucipto
No. Telp : 085233377712 085359786951
2. Alasan Kunjungan
Ibu mengatakan merasa ingin BAB
3.
Keluhan Utama
Ibu mengatakan sudah kencang-kencang teratur sejak jam
05.00 WIB tanggal 01-05-2014
Ibu mengatakan sudah keluar lendir bercampur
darah sejak jam 14.00 WIB tanggal 01-05-2014
4.
Riwayat Menstruasi
Menarche : 12 tahun Siklus : 28 hari
Lama : 6-7 hari Teratur : Teratur
Sifat Darah : Cair Keluhan: Tidak ada
5.
Riwayat Perkawinan
Status pernikahan : sah Menikah ke : Pertama
Lama : 2 tahun Usia menikah pertama kali : 23 tahun
6.
Riwayat Obstetrik : G0 P0 A0 AH0
Hamil ke
|
Persalinan
|
Nifas
|
Tanggal
|
Umur kehamilan
|
Jenis persalinan
|
Penolong
|
komplikasi
|
JK
|
BB
|
Bayi Lahir
|
Laktasi
|
Komplikasi
|
Hamil ini
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
7.
Riwayat kontrasepsi yang digunakan
No
|
Jenis Kontrasepsi
|
Pasang
|
Lepas
|
|
Tanggal
|
Oleh
|
Tempat
|
Keluhan
|
Tanggal
|
Oleh
|
Tempat
|
Alasan
|
|
Ibu mengatakan tidak pernah
menggunakan alat kontrasepsi apapun
|
|
|
|
|
|
|
|
|
8.
Riwayat Kehamilan sekarang
a. HPHT : 27 juli 2013 HPL :
20 april 2014
b. ANC pertama umur kehamilan : 10 minggu
c. Kunjungan ANC
Trimester I : Frekuensi : 1 kali
Keluhan : Mual muntah
Komplikasi : tidak ada
Terapi : asam folat
Trimester II : Frekuensi : 2 kali
Keluhan : tidak ada
Komplikasi : Tidak ada
Terapi : tablet Fe dan calk
Trimester III : Frekuensi : 3 kali
Keluhan : Susah BAB
Komplikasi : tidak ada
Terapi : tablet fe dan calk
d. Imunisasi TT
TT 1 : Usia kehamilan 16
minggu
TT 2 : Usia kehamilan 20
minggu
TT 3 : Belum di lakukan
TT 4 : Belum di lakukan
TT 5 : Belum di lakukan
e. Pergerakan janin selama 24 jam (dalam sehari)
Ibu mengatakan merasakan gerakan janin
± 12 kali dalam 24 jam
9. Riwayat
Kesehatan
a. Penyakit yang pernah/sedang diderita (menular, menurun, dan
menahun)
Ibu mengatakan tidak pernah/sedang menderita penyakit menular
(Hepatitis,HIVAIDS), menurun (DM,Hipertensi), menahun (TBC, Jantung).
b. Penyakit yang pernah/sedang diderita keluarga
(menular,menurun, dan menahun)
Ibu mengatakan keluarga tidak
pernah/sedang menderita penyakit menular (Hepatitis,HIVAIDS), menurun (DM,Hipertensi), menahun (TBC, Jantung)
c. Riwayat keturunan kembar
Ibu mengatakan tidak mempunyai keturunan kembar baik dari pihak ibu maupun suami
d. Riwayat Operasi
Ibu mengatakan tidak pernah operasi
apapun
e. Riwayat Alergi Obat
Ibu mengatakan tidak mempunyai
alergi obat apapun
10.
Pola Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
a. Pola Nutrisi
Sebelum hamil Selama hamil
Makan
Frekuensi : 3 x/hari Frekuensi : 3 x/hari
Porsi : 1 piring Porsi : 1 piring
Jenis :
Nasi, sayur, lauk Jenis : Nasi,sayur,lauk
Pantangan : Tidak ada Pantangan : Tidak ada
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak ada
Minum
Frekuensi : 9 x/hari Frekuensi : 10 x/hari
Porsi : 1 gelas Porsi : 1 gelas
Jenis :
Air putih, teh Jenis : Air putih, susu
Pantangan : Tidak ada Pantangan : Tidak ada
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak ada
b. Pola Eliminasi
BAB
Frekuensi : 2 x/hari Frekuensi : 2
x/hari
Konsistensi : Lunak Konsistensi : Lunak
Warna :
Kuning Warna : Kuning
Bau : Khas feses Bau : Khas feses
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak
ada
BAK
Frekuensi : 7 x/hari Frekuensi : 9 x/hari
Konsistensi : Cair Konsistensi : Cair
Warna : putih jernih Warna : putih jernih
Bau : Khas urin Bau :
Khas urin
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak
ada
c. Pola Istirahat
Tidur siang
Lama : 1
jam Lama :
1 jam
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak ada
Tidur malam
Lama : 7
jam Lama :
8 jam
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak ada
d. Personal hygiene
Mandi : 2 x/hari Mandi : 3 x/hari
Ganti pakaian : 2 x/hari Ganti pakaian : 3 x/hari
Gosok gigi : 3 x/hari Gosok gigi : 4 x/hari
Keramas : 7 x/minggu Keramas : 9 x/minggu
e. Pola seksualitas
Frekuensi : 3x/minggu Frekuensi : 2x/minggu
Keluhan : Tidak ada Keluhan : Tidak
ada
f. pola
aktifutas
ibu
mengatakan aktifitasnya sehari-hari ringan saja.
g. Pola pemenuhan kebutuhan terakhir
Makan, tanggal 01mei 2014, pukul 12.00 WIB, jenis nasi dan tempe
Minum, tanggal 01 mei 2014, pukul 13.00 WIB, jenis air putih
BAK, tanggal 01 mei 2014, pukul 13.30 WIB
BAB, tanggal 01 mei 2014, pukul 13.45 WIB
Istirahat/tidur, tanggal 01 mei 2014, lama 4 jam
11.
Kebiasaan yang mengganggu kesehatan (merokok, minum jamu,
minuman beralkohol)
Ibu mengatakan tidak mempunyai
kebiasaan yang dapat mengganggu kesehatan seperti merokok,minum jamu,minuman
beralkohol.
12.
Psikososiospiritual (persiapan
menghadapi persalinan)
Ibu, suami, dan keluarga sangat
senang dengan persalinan ini
Ibu mengatakan Ibadahnya lancar
Ibu mengatakan suami sebagai tulang
punggung keluarga
Ibu mengatakan keadaan ekonominya
cukup untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga
Ibu mengatakan hubungan dengan
tetangga baik-baik saja
13.
Pengetahuan ibu (tentang kehamilan, persalinan, dan nifas)
Ibu mengatakan belum mengetahui tentang persalinan, dan nifas
14. Lingkungan
yang berpengaruh (sekitar rumah dan hewan peliharaan)Ibu mengatakan lingkungan di sekitar
rumah bersih,dan ibu tidak mempunyai
hewan peliharaan apapun.
B.
DATA OBYEKTIF
1. Pemeriksaan Umum
Keadaan Umum : Baik
Kesadaran : Composmentis
Tanda vital Sign
Tekanan Darah : 110/70 mmHg Nadi :82x/menit
Pernafasan : 20
x/menit Suhu :36.8 °C
Berat badan sebelum hamil : 57 kg
Berat badan saat hamil :
66 kg
Tinggi badan : 160 cm
2. Pemeriksaan Fisik
Kepala :
mesocephal, tidak ada masa, warna kulit putih bersih, tidak ada nyeri tekan
Rambut : Lurus , warna hitam,
tidak berbau
muka : Oval, tidak ada
odem, tidak terdapat cloasma gravidarum
mata : Simetris, konjungtiva merah muda,
sklera putih, tidak ada sekret
hidung :
Simetris, tidak ada
polip, tidak ada gejala infeksi, tidak terdapat serumen
mulut :
Simetris, bibir lembab,
tidak ada caries pada gigi, tidak terjadi perdarahan pada gusi, lidah bersih,
tidak ada pembengkakan pada kelenjar tonsil
telinga :
simetris, ada lubang telinga, gendang telinga baik, pendengaran baik, tidak
terdapat serumen
Leher :
tidak ada pembengkakan vena jugularis, dan tidak ada pembesaran kelenjar
tiroid, linfe dan parotis
Dada :
simetris, tidak ada bunyi mengi, tidak ada retraksi dinding dada, banyi jantung
normal
Payudara : simetris, tidak ada massa, puting susu menonjol, kolostrum
sudah keluar.
Abdomen :
tidak ada bekas luka operasi, tidak terdapat striae gravidarum, terdapat linea
nigra
Palpasi Leopold
Leopold I
TFU 32 cm, pada fundus teraba bulat,
lunak dan tidak melenting berarti bokong.
Leopold II
Bagian kanan ibu teraba memanjang
seperti papan, ada tahanan dan keras berarti punggung, bagian kiri ibu teraba kecil-kecil, dan banyak berarti aktremitas bayi.
Leopold III
Bagian terendah janin teraba bulat, keras dan melenting berarti kepala.
Leopold IV
Kedua tangan tidak bertemu berati sudah
masuk /divergen
Osborn test : Tidak dilakukan
TFU menurut Mc. Donald : 32 cm,
TBJ : (32-11) x 155 = 3.255 gram
His : 4x/10 menit,selama 45 detik
Auskultasi DJJ : 148
x/menit, irama teratur kuat
Ekstremitas atas :
Simetris, gerakan aktif, tidak
sianosis, tidak odema.
Ekstremitas bawah : Simetris, gerakan
aktif, tidak sianosis, tidak odema.
Genetalia luar : Tidak ada odema, tidak
ada pembesaran kelenjar bartolini
Anus :
tidak ada hemoroid
Pemeriksaan dalam : vulva uretra tegang, dinding vagina
licin, porsio tidak teraba, pembukaan 10 cm, air ketuban jernih, presentasi
kepala, UUK pada jam 12.00, dipala dihodge III
3. Pemeriksaan
Penunjang
Tidak ada
4. Data Penunjang
Tidak ada
II.
INTERPRETASI DATA
A. Diagnosa
Kebidanan
Seorang ibu Ny. R umur 25 tahun G1 P0 A0 Ah0 UK 39+5 minggu janin tunggal, hidup, intra
uteri dengan persalinan kala II.
DS : Ibu mengatakan berusia 25 tahun
Ibu mengatakan ini kehamilan pertama
Ibu mengatakan tidak pernah
keguguran
Ibu mengatakan HPHT tanggal 27-07-2013
DO
KU : baik
Kesadaran :
composmentis
Vital sign
TD : 110/70 mmHg N
: 82 x/menit
S : 36.8 °C RR : 20
x/menit
BB : 66 kg TB :
160 cm
Px. Leopold I :
TFU 32 cm, teraba bokong
Leopold II : PUKA
Leopold III : Kepala
Leopold IV : Divergen
TFU
mc Donald : 32 cm TBJ : 3255
gram
DJJ : 152
x/menit
Kontraksi : 4x dalam 10 menit lamanya 45 detik
Pemeriksaan dalam :
Vulva uretra tenang, dinding vagina licin, porsio tidak teraba, pembukaan 10 cm, air
ketuban jernih, presentasi
kepala, UUK pada jam 12.00, Kepala
di Hodge III
B. Masalah
Ibu cemas menghadapi persalinan
Data subjektif : ibu mengatakan
takut menghadapi persalinan
Data Objektif : ibu tampak kesakitan
III.
IDENTIFIKASI DIAGNOSA/MASALAH POTENSIAL
Tidak ada
IV.
ANTISIPASI TINDAKAN SEGERA
A. Mandiri
Tidak ada
B. Kolaborasi
Tidak ada
C. Merujuk
Tidak ada
V.
PERENCANAAN Tanggal : 01-05-2014,
Pukul : 15.00 WIB, Oleh: bidan
1. Beritahu ibu tentang hasil pemeriksaan.
2. Berikan posisi yang nyaman dan reaksasi
untuk mengurangi rasa nyeri
3. Libatkan suami dan keluarga dalam
persalinan
4. Beritahu ibu bahwa nyeri yang dialami
ibu merupakan hal yang fisiologis
5. Berikan dukungan emosional dan
pendekatan terapiotik
6. Beri
pasien makan
dan minum disela-sela kontraksi
7. Siapkan partus set, pakaian ibu, dan
pakaian bayi
8. Jaga
kebersihan pasien
9. Beri pasien massase dan sentuhan
VI.
PELAKSANAAN Tanggal : 21-11-2012,
Pukul:15.00WIB,
Oleh:Elis
1. Memberitahu ibu bahwa keadaannya dan janinnya baik
dengan hasil pemeriksaan TD : 110/70 mmHg, suhu : 36,8oC, nadi :
82x/m, R : 20x/m, DJJ : 152x/m dan pembukaan sudah lengkap
2. Mengatur posisi pasien dengan nyaman
tanpa membahayakan janin dengan posisi setengah duduk, sim atau jongkok
3. Melibatkan suami dan keluarga untuk
mendukung ibu, suami dan keluarga mendampingi ibu saat bersalin.
4. Memberitahu ibu bahwa ibu tidak perlu
cemas dengan persalinannya karena nyeri yang dialami ibu merupakan hal yang
fisologis terjadi pada ibu bersalin dan semua ibu juga mengalami hal yang sama
5. Memberikan dukungan emosional dan
pendekatan terapiotik agar pasien percaya dan yakin kepada penolong persalinan
6. Memberi ibu makan dan minum agar ibu
tidak lemas dalam mengejan.
7. Menyiapkan partus set, APD, pakaian ibu
dan pakaian bayi.
8. Menjaga kebersihan pasien agar tidak
terjadi infeksi
9. Memberikan massase dan sentuhan kepada
ibu dengan mengelus-elus tangan dan perut ibu. Atau dengan memberikan terapi
air hangat atau air dingin pada pinggang ibu, memberikan pijatan dipinggang
VII.
EVALUASI Tanggal
: 01-05-2014, Pukul : 15.00 WIB, Oleh: bidan
1. Ibu sudah mengetahui hasil pemeriksaan yang sudah memasuki
masa persalinan
2. Ibu sudah memilih posisi setengah duduk dalam
proses persalinannya
3.
Ibu
ingin
didampingi suami dalam menghadapi persalinannya
4.
Ibu sudah
mengerti bahwa nyeri yang dialaminya adalah hal yang fisiologis dan sudah tidak
begitu cemas dan khawatir dengan persalinannya
5.
Ibu sudah
diberikan dukungan emosional dan pendekatan terapiotik
6. Ibu bersedia untuk makan dan minum supaya tidak lemas
7. Ibu sudah mempersiapkan pakaiannya dan
pakaian bayinya
8. Ibu sudah mengetahui bahwa kebersihan
itu dapat mencegah terjadinya infeksi.
9. Ibu merasa nyaman dan rasa nyerinya
berkurang.
PERKEMBANGAN
KALA II
A. DATA SUBJEKTIF,
Tanggal :01-05-2014, Pukul :15.00 WIB
Ibu mengatakan kenceng-kenceng semakin
sering dan ia tidak mampu lagi menahan keinginan untuk meneran.
B. DATA OBJEKTIF, Tanggal
:01-05-2014, jam :15.00 WIB
Vital Sign :
Tekanan Darah : 110/70 mmHg Nadi : 82x/menit
Pernafasan : 20 x/menit Suhu : 36,8
°C
Inspeksi :
Tekanan pada anus, perineum menonjol, vulka
membuka
Auskultasi
DJJ :
152x/ menit
Irama : Teratur
Palpasi
His :
4x dalam 10 menit lamanya 45 detik
Sifat : Kuat dan teratur
Penurunan kepala : 2/5 bagian
Pemeriksaan dalam : Vulva
uretra tenang, dinding vagina licin, porsio tidak teraba, pembukaan 10 cm, selaput ketuban(-), air ketuban
jernih, presentasi
kepala, UUK pada jam 12.00, Kepala
di Hodge III
C. ASESSMENT
1. Diagnosa kebidanan
Seorang Ibu Ny. R Umur 25 tahun G1 P0 A0 Ah0 hamil 39+5 minggu dengan
inpartu kala II.
Data Subjektif :
Ibu mengatakan berumur 25 tahun
Ibu mengatakan ini kehamilan pertama
Ibu mengatakan tidak pernah
keguguran
Ibu mengatakan HPHT tanggal 27-07-2013
Data Objektif :
Inspeksi
Tekanan pada anus, perineum menonjol,
vulka membuka
Auskultasi
DJJ :
152x/ menit
Irama :
Teratur
Palpasi
His :
4x dalam 10 menit lamanya 45 detik
Sifat : Kuat dan teratur
Penurunan kepala : 2/5 bagian
2. Diagnosa
masalah
Tidak Ada
D. PENATALAKSANAAN, Tanggal:01-05-2014
, Pukul:15.20WIB
1. Perencanaan
1.
Beritahu ibu
dan keluarga bahwa pembukaan sudah lengkap
2.
Pimpin
persalinan dengan langkah APN
2.
pelaksananaan
1. Memberitahu Ibu hasil pemeriksaan baik
bahwa pembukaan lengkap dan Ibu sudah masuk masa persalinan,ibu sudah mengetahui hasil pemeriksaan
dan mengetahui ibu memasuki masa persalinan.
2. Menghadirkan suami, keluarga saat bersalin untuk mendampingi Ibu dan suami serta keluarga bersedia
mendampingi ibu.
3. Mengatur posisi Ibu setengah duduk dan ibu sudah memilih posisi
setengah duduk
4. Melakukan persalinan sesuai 58 langkah
APN :
1)
Pastikan
kelenkapan peralatan
2)
Memakai apd
3)
Mencuci tangan
4)
Memakai sarung
tangan sebelah kanan
5)
Memasukkan
oksitosin dalam spuit, pasang sarung tangan kiri
6)
Vulva hygine
7)
Mengatur posisi
ibu dorsal recumben
8)
Mengajari ibu
cara mengejan yaitu kedua tangan memeggang paha dan tarik paha kearah dada,
pandangan kebawah tidak boleh memejamkan mata, gigi mengatup, tidak bersuara
saat mengejan, memberi tahu ibu mengejan pada saat ada kontraksi.
9)
Membimbing ibu
pada saat ada dorongan kuat
10)
Meletakkan
handuk diatas perut ibu dan kain bersih yang dilipat 1/3 bagian dibawah bokong
ibu
11)
Membuka pertus
set
12)
Melindungi
perenium dengan 1 tangan yang dilapisi kain bersih, tangan lain menahan
defleksi dan membantu lahirnya kepala.
13)
Saat kepala
sudah lahir, periksa adanya lilitan tali pusat
14)
Menunggu bayi
melakukan putaran paksi luar
15)
Memegang kepala
bayi secara biparetal, arahkan kebawah untuk mengeluarkan bahu depan, gerakkan
kearah atas untuk melahirkan bahu belakang
16)
setelah bahu lahir
geserkan tangan kanan kebawah untuk menyangga kepala, lengan, dan siku bayi
sebelah bawah
17)
telusuri
bokong, tungkai dan kaki bayi dengan tangan kiri memegang kedua mata kaki
18)
melakukan
penilaian sepintas : bayi menangis kuat, kulit kemerahan, tonus otot
baik,pernafasan baik
19)
meletakkan bayi
diatas perut ibu dan mengeringkan tubuh bayi kecuali telapak tangan
20)
menggangti
handuk basah dengan handuk kering lalu selimuti bayi
C. Evaluasi
1. telah memberitahu ibu bahwa pembukaan
sudah lengkap
2. telah memimpin persalinan dengan
langkah apn
3. partus spontan, presentasi belakang
kepala, jam 15.20 WIB bayi langsung menagis, tonus oto baik, bernafas dengan
baik, warna kulit kemerahan
PERKEMBANGAN
KALA III
A. DATA SUBJEKTIF, Tanggal
:01-05-2014 , Pukul : 15.25 WIB
Ibu mengatakan bahagia karena bayinya
telah lahir
Ibu mengatakan merasa lelah karena
merenan
Ibu mengatakan perutnya masih mules
B. DATA OBJEKTIF, Tanggal
:01-05-2014 , Pukul :15.25 WIB
Lahir spontan jam 15.20 WIB, jenis
kelamin laki-laki, menangis kuat, kulit kemerahan.
Plasenta belum lahir, uterus teraba
bulat dan keras, TFU setinggi pusat.
C. ASESSMENT
1. Diagnosa kebidanan
Seorang Ibu Ny. R P1 A0 Ah1 dalam
inpartu kala III.
Data Subyektif :
Ibu mengatakan lega karena bayinya
telah lahir dan masih merasa mules di perut bagian bawah.
Data Obyektif :
Bayi lahir spontan tanggal 01-05-2014, jam 15.20 WIB, jenis kelamin laki-laki, bayi
menangis kuat, warna kulit kemerahan, TFU setinggi pusat.
2. Diagnosa masalah
Tidak ada.
D. PENATALAKSANAAN, Tanggal
:01-05-2014 , Pukul:15.25WIB
A. Perencanaan
1.
Beritahu ibu
dan keluarga keadaan ibu dan bayi dalam keadaan baik.
2.
Lakukan
manajemen aktif kala III
B. Pelaksaanaan
1. Memberitahu Ibu
bahwa keadaan ibu dalam keadaan baik
dan ibu sudah mengetahui keadaannya dan
keadaan bayinya dalam keadaan baik.
1. Melakukan MAK III :
1. Memakai sarung tangan
2. Memeriksa kembali uterus dengan meraba
abdomen untuk memastikan tidak ada janin kedua
3. Menjelaskan dan memberitahu ibu akan
disuntik agar uterus berkontraksi dengan baik.
4. Dalam waktu 1 menit setelah bayi lahir,
berikan injeksi Oksitoxin IM 1/3 paha atas bagian distal lateral
5. Melakukan IMD (Inisiasi Menyusu Dini)
6. Memindahkan klem tali pusat 5-10 cm
dari vulva
7. Melakukan PTT (Peregangan Tali Pusat Terkendali)
8. Tangan kiri melakukan dorsocranial
hingga plasenta lepas dan tangan kanan melakukan PTT
9. Saat plasenta muncul di introitus
vagina, lahirkan plasenta dengan kedua tangan pegang dan putar plasenta hingga
selpaut ketuban terpilin, kemudian lahirkan dan tempatkan plasenta pada
wadahnya
10. Lakukan masasse uterus sampai uterus
berkontraksi dengan baik
11. Evalusi laserasi jalan lahir pada
vagina dan perineum
12. Pastikan uterus berkontraksi dengan
baik dan tidak terjadi perdarahan
13. Cuci sarung tangan dengan larutan
klorin dan rendam dalam keadaan terbalik
14. Cuci tangan dengan sabun dan air
mengalir
15. Plasenta lahir spontan tanggal :01-05-2014
,jam :15.25 WIB
C. Evaluasi
1. Telah dilakukan pemeriksaan manajemen aktif kala III
dengan hasil :
1.
Plasenta lahir
spontan lengkap, bagian maternal kotiledon lenkap
2.
Selaput ketuban
utuh
3.
Kontraksi
uterus baik
4.
Perdarahan
kurang lebih 150 cc
PERKEMBANGAN
KALA IV
A. DATA SUBJEKTIF,
Tanggal :01-05-2014, Pukul :15.40 WIB
Ibu mengatakan perutnya masih merasa
mules.
B. DATA OBJEKTIF, Tanggal
:01-05-2014 , Pukul : 15.40 WIB
Kontraksi uterus baik, TFU 4 jari di
bawah pusat, KU baik, Kesadaran composmentis
Tanda Vital : TD : 110/70 mmHg , suhu 36,80C,
nadi 82x/menit, dan respirasi 20x/menit
VU kosong, darah yang keluar 10 cc
C. ASESSMENT
1. Diagnosa kebidanan
Seorang Ibu Ny. R Umur 25 tahun P1 A0 Ah1 dalam inpartu kala IV.
Data Subyektif :
Ibu mengatakan lemas
Ibu mengatakan perutnya masih merasa
mules
Data Obyektif :
Kontraksinya baik, TFU 2 jari di bawah
pusat, darah yang keluar 10cc.
2.
Diagnosa
masalah
Tidak ada
D. PENATALAKSANAAN, Tanggal
:01-05-2014 , Pukul:15.40WI
A.
Perencanaan
1. Memberitahu ibu dan keluarga keadaan
ibu baik
2. Ajarkan ibu dan meluarga untuk
melakukan masase uterus
3. Bersihkan dan rapikan ibu
4. Bersihkan peralatan
5. Observasi keadaan umum ibu, kontraksi
uterus, kandung kemih setiap 15 menit pada jam pertama dan setiap 30 menit pada
jam kedua
B.
Pelaksanaan
1. Memberitahu ibu dan keluarga bahwa keadaan
ibu baik dengan TD :110/70 mmHg, S: 36,8oC, Nadi : 82x/m, R: 20x/m,
dan uterus berkontraksi dengan baik
2. Mengajarkan ibu dan keluarga untuk
melakukan masase uterus dengan cara meletakkan salah satu tangan diatas perut
ubu kemuadian masase dengan gerakan memutar. Jika terba keras dan ibu merasakan
mules berarti kontraksi uterus baik
3. Membersihkan dan merapikan ibu,
mengambil anderpad dan pasangkan celana dalam dan pembalut pada ibu, dan
bersihkan tempat bersalin
4. Membersihkan peralatan dan rendam dilarutan
klorin 0,5 % selama 10 menit
5. Mengobservasi keadaan ibu setiap 15
pada jam pertama dan setiap 30 menit pada jam kedua.
C.
Evaluasi
1. Keadaan ibu baik
2. Ibu dan keluarga sudah mengerti cara
masase uterus dan sudah bisa melakukannya
3. Telah membersihkan dan merapikan ibu,
ibu merasa lebih nyaman
4. Telah membersihkan peralatan
5. Telah mengobservasi keadaan ibu, hasil
terlampir